VIDEO: Israel Bersiap Perang di Jalur Gaza - CNN Indonesia

AFPTV, CNN Indonesia | Rabu, 27/03/2019 14:26 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Tentara Israel merilis video pengerahan pasukan ke perbatasan Jalur Gaza. Pengerahan pasukan itu terjadi setelah rentetan serangan roket balasan dari Israel dan Jalur Gaza. Netanyahu mengatakan akan melakukan segala cara untuk melindungi negaranya.Pengerahan pasukan dilakukan setelah Hamas mengumumkan gencatan senjata dan Mesir berupaya menengahi konflik kedua pihak. Israel memperketat pengamanan karena akan segera menggelar pemilu.
0 Response to "VIDEO: Israel Bersiap Perang di Jalur Gaza - CNN Indonesia"
Posting Komentar