Cara Voting Online Soompi Awards 2019, Simak Tutorialnya di Sini! - Tribunnews

Cara voting Soompi Awards 2019, simak tutorialnya di sini. Jangan lupa dukung idolamu setiap hari!

TRIBUNNEWS.COM - Soompi Awards 2019 telah mengumumkan daftar nominasi untuk K-Pop dan K-Drama pada Rabu (27/2/2019) lalu.

Setiap penggemar diberi kesempatan untuk mendukung masing-masing idola mereka sejak 27 Februari hingga 27 Maret 2019.

Pada 2018 lalu, Soompi Awards berhasil mengumpulkan lebih dari 163 juta suara penggemar yang berasal lebih dari 190 negara.

Soompi Awards 2019 kali ini terdapat total 14 nominasi untuk K-Pop dan 13 nominasi untuk K-Drama.

Baca Juga

Baca: Daftar Nominasi Soompi Awards 2019, BTS dan EXO Mendominasi

 

Nominasi K-Pop dipilih dari Soompi Music Charts yang memperhitungkan pencapaian para musisi di tangga lagu teratas di Korea.

Juga popularitas mereka di Soompi.

Sementara nominasi untuk K-Drama dipilih berdasarkan jumlah pemirsa dan popularitasnya di Soompi.

Penggemar K-Pop dan K-Drama di seluruh dunia bisa berpartisipasi untuk memberikan dukungan mereka pada sang idola.

Dikutip Tribunnews dari Soompi, berikut cara voting Soompi Awards 2019.

Let's block ads! (Why?)

https://ift.tt/2tNhtAY from De Blog Have Fun https://ift.tt/2Vrzm4a

Posted By : LumpaCom - Informasi Tiada Henti

Related Posts

0 Response to "Cara Voting Online Soompi Awards 2019, Simak Tutorialnya di Sini! - Tribunnews"

Posting Komentar

Banner 1

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel