Lagi, Ikan Laut Dalam Mola-Mola Terdampar Di Teluk Ambon - Suara.com

TERASMALUKU.COM,-AMBON-Untuk kedua kalinya sunfish atau ikan Mola-Mola ditemukan dalam kondisi mati di perairan Teluk Ambon, Minggu (31/3/2019). Nelayan keramba di Tanjung Martafons Negeri Poka Ambon yang pertama melihat Mola-Mola terapung di sekitar keramba ikan.

Ikan bertubuh bulat pipih yang hidup di perairan Nusa Penida itu tercatat sudah dua kali mampir di perairan Ambon. Umar, salah seorang warga yang melihat ikan dari kerambta sekitar pukul 13.00.

“Awalnya dari tengah laut didorong sama anak-anak nelayan dari kampung Pisang,” terang Umar. Mereka berniat untuk mebawa ikan bertubuh gepeng itu ke darat namun terkendala berat tubuh.

Umar beserta nelayan lain mengaku ini kejadian pertama di wilayahnya. Hal tersebut lantas diteruskan ke pihak terkait untuk identifikasi lanjut.

Let's block ads! (Why?)

Baca Juga

https://ift.tt/2uBIJ5W from De Blog Have Fun https://ift.tt/2I2c4yv

Posted By : LumpaCom - Informasi Tiada Henti

Related Posts

0 Response to "Lagi, Ikan Laut Dalam Mola-Mola Terdampar Di Teluk Ambon - Suara.com"

Posting Komentar

Banner 1

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel