Kuasa Hukum Pemutilasi Mayat Dalam Koper: Pelaku Sehat, Siap Rekonstruksi - detikNews

Penasehat hukum tersangka, Taufiq Dwi Kusuma dan Khoirul Lutfi Ashari mengaku dua pelaku kini berada di tahanan Mapolresta Kediri.
"Keduanya sudah berada di Tahanan Mapolresta Kediri dalam kondisi sehat dan siap menjalani proses rekontruksi," jelas salah satu kuasa hukum tersangka, Taufiq kepada wartawan saat dikonfirmasi, Selasa (23/4/2019).
Karena merasa terancam, pelaku merebut pisau dan berbalik menyerang korban hingga berakibat mutilasi honorer SD di Kediri, Budi Hartanto (28).
"Ada keterangan yang bisa dianggap meringankan pelaku, yaitu korban yang pertama melakukan penyerangan dengan sajam dan pelaku berhasil merebut hingga berakibat tewasnya Budi," jelas Lutfi.
Baca Juga
Rencananya rekonstruksi kasus mutilasi mayat dalam koper, Budi Hartanto (24/4) dilakukan di dua kota. Yakni Kediri dan Blitar. Pelaku akan dibaw ke lokasi pembunuhan dan pembuangan di bawah jembatan Karanggondang, Kecamatan Udanawu, Blitar.
(fat/fat) http://bit.ly/2URAt1l from De Blog Have Fun http://bit.ly/2UAjgo2
Posted By : LumpaCom - Informasi Tiada Henti
0 Response to "Kuasa Hukum Pemutilasi Mayat Dalam Koper: Pelaku Sehat, Siap Rekonstruksi - detikNews"
Posting Komentar